Humas AKS Sutha—Himpunan Mahasiswa Program Studi Akuntansi Syariah terus berupaya menjalankan program kerjanya. Pada tanggal 31 Agustus 2022 telah berlangsung acara NERACA (Nelaah Racikan Akuntansi) Series 8 yang diselenggarakan oleh HMPS Akuntansi Syariah UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. Acara ini bertujuan untuk membantu mahasiswa dan masyarakat untuk mengerti basic dari ilmu akuntansi, dan juga membantu...